Penilaian Kompetensi Peserta Seleksi JPT Pratama
.jpg)
Yogyakarta - Seleksi JPT Pratama yang diselenggarakan oleh Pemerintah Kabupaten Purworejo telah masuk pada tahap penilaian kompetensi oleh asessor pada hari tanggal 18-19 Mei 2022 bertempat di gedung UPKM (Unit Pengembangan Kualitas Manusia) Fakultas Psikologi UGM. Asesmen dilaksanakan oleh tim asesor UPKM kepada peserta yang berjumlah 31 orang, dengan tahapan sebagai berikut:
- Tes Psikologi (paper and pencil test)
- Inventori (CBT/Computer Based Test)
- InTray (CBT/Computer Based Test)
- Problem Analytic (CBT/Computer Based Test)
- Diskusi Kelompok (group discussion in scheduled room)
- Presentasi dan Wawancara (presentation in scheduled room)
Kemudian dilanjutkan tahap Penulisan Makalah tanggal 23 Mei 2022 yang dilaksanakan di laboratorium komputer Dinas Kominfo Kabupaten Purworejo sesuai jadwal yang dirilis sebelumnya. (hsn)
salmet
selamat pagi mau tanya kapan pemnumunan tentang tatacara pendaftaran dll akan di umumkan terima ...
View ArticleSupriyati
Mhn maaf mau tanya formasi cpns 2018 dan tatacara serta dokumen yg harus didiapkan apakah ...
View ArticleFatkhurochman Bagus Prasetyo
maaf mau tanya informasi lengkap terkait cpns kab. purworejo apakah sudah di upload di sscn? terima ...
View Article