Komitmen Berorientasi Pelayanan Terus Digalakkan
.png)
BKPSDM - Dalam rangka penerapan core value ASN Ber-Akhlak, BKPSDM berusaha memberikan pelayanan terbaik terhadap urusan kepegawaian dan pengembangan sumber daya manusia terhadap ASN di lingkungan Pemerintah Kabupaten Purworejo. Salah satu pelayanan yang dilakukan adalah Penanganan Proses Mutasi, baik itu mutasi antar kabupaten, antar provinsi , mutasi dalam daerah dan mutasi vertikal. Salah satu kegiatan yang dilakukan dalam pelayanan tersebut adalah mengawal proses mutasi masuk dari awal hingga terbitnya SK Bupati Purworejo tentang Penempatan PNS Mutasi masuk. Terlihat dalam gambar pegawai BKPSDM sedang menyerahkan berkas mutasi masuk kepada Bidang Mutasi di BKD Provinsi Jawa Tengah. Untuk semua proses di BKPSDM Purworejo dilakukan tanpa harus mengeluarkan biaya atau gratis, karena hal tersebut merupakan Tugas Pokok dan Fungsi BKPSDM dalam pelayanan kepegawaian.
Kata-kata admin hari ini : "Bayaran paling mahal terhadap suatu hal adalah saat melakukan pekerjaan tanpa menimbulkan sebuah skandal". (esp4keluargaMPPKA)
salmet
selamat pagi mau tanya kapan pemnumunan tentang tatacara pendaftaran dll akan di umumkan terima ...
View ArticleSupriyati
Mhn maaf mau tanya formasi cpns 2018 dan tatacara serta dokumen yg harus didiapkan apakah ...
View ArticleFatkhurochman Bagus Prasetyo
maaf mau tanya informasi lengkap terkait cpns kab. purworejo apakah sudah di upload di sscn? terima ...
View Article