PENUTUPAN PELATIHAN KEPEMIMPINAN PENGAWAS ANGKATAN VII

By 4dm!n bkd 27 Nov 2020, 14:23:00 WIB Berita Internal
PENUTUPAN PELATIHAN KEPEMIMPINAN PENGAWAS ANGKATAN VII

PURWOREJO, BKD Kabupaten Purworejo mengikuti upacara penutupan Pelatihan Kepemimpinan Pengawas Angkatan VII Kabupaten Purworejo Tahun 2020 secara virtual di BPSDMD Provinsi Jawa Tengah, Jumat (27/11). Upacara penutupan dilaksanakan pukul 08.00 WIB dihadiri oleh Kepala BKD/BKPP/BKPSDM instansi pengirim.

Penyelenggaraan Pelatihan Kepemimpinan Pengawas Angkatan VII Tahun 2020 Provinsi Jawa Tengah telah berlangsung dari 3 Agustus s.d. 27 November 2020.  Dalam laporannya, Andy Suryanto, S.STP, MSi selaku Kabid Pengembangan Kompetensi Manajerial menyampaikan hasil evaluasi bahwa semua peserta dinyatakan lulus dengan rincian 36 orang dengan “Memuaskan”, dan 6 orang dengan kualifikasi “Sangat Memuaskan”.

Dalam Sambutannya, Kepala Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Daerah Provinsi Jawa Tengah, Drs. Mohamad Arief Irwanto, M.Si. mengucapkan selamat kepada Peserta Pelatihan Kepemimpinan dan berharap agar para alumni mempunyai inovasi, kolaborasi dan digitalisasi proses sehingga worksless earnmore.




Berita Purworejo


Temukan juga kami di

Ikuti kami di facebook, twitter, Google+, Linkedin dan dapatkan informasi- informasi terbaru dari kami disana.

Jejak Pendapat

Bagaimana pelayanan kepegawaian pada BKD?
  Sangat Memuaskan
  Memuaskan
  Kurang memuaskan

Komentar Terakhir

  • avatar-1

    salmet

    selamat pagi mau tanya kapan pemnumunan tentang tatacara pendaftaran dll akan di umumkan terima ...

    View Article
  • avatar-1

    Supriyati

    Mhn maaf mau tanya formasi cpns 2018 dan tatacara serta dokumen yg harus didiapkan apakah ...

    View Article
  • avatar-1

    Fatkhurochman Bagus Prasetyo

    maaf mau tanya informasi lengkap terkait cpns kab. purworejo apakah sudah di upload di sscn? terima ...

    View Article

Video Terbaru

View All Video