FORUM PERANGKAT DAERAH
Dalam Rangka Penyusunan Rencana Strategis (Renstra) Badan Kepegawaian Daerah Kabupaten Purworejo Tahun 2021-2026

Jumat, 21 Mei 2021 BKD melaksanakan Forum Perangkat Daerah Dalam Rangka Penyusunan Rencana Strategis (Renstra) Badan Kepegawaian Daerah Kabupaten Purworejo Tahun 2021-2026. Rapat di hadiri oleh seluruh pejabat struktural BKD, Inspektorat, Dikpora, Bappeda, Dinkes, Bagian Orgap Setda, Kominfo dan Kecamatan Purworejo. Rapat dipimpin dan pemaparan langsug oleh Kepala BKD Drg.Nancy Megawati Hadisusilo, MM.
Adapun tujuan dari adanya Forum PD yaitu::
1. Mengkomunikasikan hasil analisis/kajian oleh PD atas kebutuhan pelayanan PD 5 tahun mendatang.
2. Memperoleh penajaman, penyelarasan, klarifikasi dan penyepakatan tentang :
•Isu strategis (pelayanan) PD untuk ditangani 5 tahun mendatang
•Tujuan dan sasaran pelayanan PD jangka menengah
•Strategi dan kebijakan pelayanan
•Program dan Kegiatan prioritas PD dalam 5 tahun mendatang
•Indikator Kinerja PD yang mengacu pada tujuan dan sasaran rancangan awal RPJMD
salmet
selamat pagi mau tanya kapan pemnumunan tentang tatacara pendaftaran dll akan di umumkan terima ...
View ArticleSupriyati
Mhn maaf mau tanya formasi cpns 2018 dan tatacara serta dokumen yg harus didiapkan apakah ...
View ArticleFatkhurochman Bagus Prasetyo
maaf mau tanya informasi lengkap terkait cpns kab. purworejo apakah sudah di upload di sscn? terima ...
View Article