Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila 2022

BKPSDM- Sabtu (1/10), dalam rangka memperingati Hari Kesaktian Pancasila 2022, BKPSDM Kabupaten Purworejo menyelenggarakan upacara yang dilaksanakan di halaman depan Kantor BKPSDM pada pukul 07.00 WIB. Bertindak sebagai Inspektur Upacara yaitu Kepala BKPSDM, Fithri Edhi Nugroho,SE,MM.
Pancasila merupakan dasar penguatan karakter bangsa menuju Indonesia maju dan bahagia. Selamat memperingati Hari Kesaktian Pancasila 1 Oktober 2022. "Bangkit Bergerak Bersama Pancasila"
salmet
selamat pagi mau tanya kapan pemnumunan tentang tatacara pendaftaran dll akan di umumkan terima ...
View ArticleSupriyati
Mhn maaf mau tanya formasi cpns 2018 dan tatacara serta dokumen yg harus didiapkan apakah ...
View ArticleFatkhurochman Bagus Prasetyo
maaf mau tanya informasi lengkap terkait cpns kab. purworejo apakah sudah di upload di sscn? terima ...
View Article