Ujian Dinas Tingkat I Pemerintah Kabupaten Purworejo

PURWOREJO - Pemerintah Kabupaten Purworejo melaksanakan Ujian Dinas dan UKPPI Tahun 2024. Kamis (6/6) merupakan jadwal untuk Ujian Dinas Tingkat I yang diikuti oleh total 49 (empat puluh sembilan) yang dibagi menjadi 2 sesi. Ujian dilaksanakan dengan metode CBT (Computer Based Test) yang dilaksanakan di Laboratorium Dinkominfostasandi. Untuk hasil ujian sendiri akan diumumkan oleh panitia dikemudian hari sehingga peserta sampai saat ini belum mengetahui hasilnya. Direncanakan peserta yang belum lulus masih diberi kesempatan melalui skema remidi setelah pengumuman resmi dirilis. Dari panitia sendiri mengharapkan peserta ujian dinas tingkat I tersebut lulus semua, tetapi untuk hasil riil nya masih menunggu pengumuman resmi. So, ditunggu saja hasil rilis dari panitia ya.
salmet
selamat pagi mau tanya kapan pemnumunan tentang tatacara pendaftaran dll akan di umumkan terima ...
View ArticleSupriyati
Mhn maaf mau tanya formasi cpns 2018 dan tatacara serta dokumen yg harus didiapkan apakah ...
View ArticleFatkhurochman Bagus Prasetyo
maaf mau tanya informasi lengkap terkait cpns kab. purworejo apakah sudah di upload di sscn? terima ...
View Article