Pemberkasan CPNS Gelombang I

By 4dm!n bkd 21 Jan 2019, 16:17:21 WIB Berita Internal
Pemberkasan CPNS Gelombang I

BKD Purworejo, Proses seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil Kabupaten Purworejo telah berakhir Pemerintah Kabupaten Purworejo telah mengumumkan peserta yang lolos, tahap selanjtnya adalah pemberkasan.
Pada hari senin tanggal 21 Januari 2019 bertempat di Aula Badan Kepegawaian Daerah Kabupaten Purworejo dilaksanakan pemberkasan CPNS untuk formasi guru kelas jumlah 154 orang , guru pendidikan jasmani, olahraga dan kesehatan jumlah 18 orang, guru pendidikan agama islam jumlah 33 orang dan guru eks tenaga honorer kategori II jumlah 6 orang  dengan jumlah total peserta 211 orang.
Salah satu peserta  Beniaji F dan Muchsin menyampaikan “terima kasih kepada Badan Kepegawaian Daerah Kabupaten Purworejo atas pelayanannya yang sangat menyenangkan dan pegawainya ramah dalam meberikan pelayanan serta kerjanya cepat, dan berharap semoga proses pemberkasan berjalan dengan lancar.”

 




Berita Purworejo


Temukan juga kami di

Ikuti kami di facebook, twitter, Google+, Linkedin dan dapatkan informasi- informasi terbaru dari kami disana.

Jejak Pendapat

Bagaimana pelayanan kepegawaian pada BKD?
  Sangat Memuaskan
  Memuaskan
  Kurang memuaskan

Komentar Terakhir

  • avatar-1

    salmet

    selamat pagi mau tanya kapan pemnumunan tentang tatacara pendaftaran dll akan di umumkan terima ...

    View Article
  • avatar-1

    Supriyati

    Mhn maaf mau tanya formasi cpns 2018 dan tatacara serta dokumen yg harus didiapkan apakah ...

    View Article
  • avatar-1

    Fatkhurochman Bagus Prasetyo

    maaf mau tanya informasi lengkap terkait cpns kab. purworejo apakah sudah di upload di sscn? terima ...

    View Article

Video Terbaru

View All Video