Mutasi Internal Sebagai Sarana Penyegaran dan Menambah Rumpun Jabatan
.jpg)
PURWOREJO - Minggu lalu pada Selasa (4/6) sejumlah 2 (dua) PNS di Pemerintah Kabupaten Purworejo mengalami rotasi jabatan atau mutasi internal. Christiana Riyana Setiyaningsih, S.E dari Dinas Kesehatan dan Muchamad Mustofa, A.Md.,S.T dari DLHP bergeser ke Sekretariat Daerah Kabupaten Purworejo untuk memperkuat Bagian Pengadaan Barang dan Jasa. Berdasarkan pemetaan saat ini Bagian Barjas memang sedang membutuhkan tambahan personil, maka dari itu di supply 2 pegawai untuk ditempatkan disana. SK Mutasi diserahka oleh Sekretaris BKPSDM, Kusaeni, S.Pd., M.Pd di Aula BKPSDM Kabupaten Purworejo disaksikan oleh perangkat daerah terkait. Dalam sambutannya, Sekban BKPSDM meyampaikan bahwa perpindahan pegawai itu merupakan wewenang PPK dalam hal ini adalah Bupati Purworejo yang telah melalui tahapan rapat oleh Tim Pertimbangan Mutasi Pemerintah Kabupaten Purworejo yang kebetulan leading sector atau unit kerja yang memproses adalah BKPSDM Kabupaten Purworejo.
salmet
selamat pagi mau tanya kapan pemnumunan tentang tatacara pendaftaran dll akan di umumkan terima ...
View ArticleSupriyati
Mhn maaf mau tanya formasi cpns 2018 dan tatacara serta dokumen yg harus didiapkan apakah ...
View ArticleFatkhurochman Bagus Prasetyo
maaf mau tanya informasi lengkap terkait cpns kab. purworejo apakah sudah di upload di sscn? terima ...
View Article